Monday, September 3, 2018

PEMBUATAN HASTA KARYA SISWA - SISWI KELAS XI SMK NEGERI 1 BUNGKU UTARA

Pembuatan Hasta karya Siswa-siswi Kelas XI SMK Negeri 1 Bungku Utara, merupakan salah satu mata pelajaran Kewirausahaan yang di bimbing Oleh Guru Mata Pelajaran, Ibu. Titin Maryatin, S.Pd, pada hari Kamis, 30 Agustus 2018 di depan Kelas XI TKJ (Amr.GGD)









KEMERIAHAN LOMBA DALAM PERAYAAN HUT RI KE - 73 DI IBU KOTA KECAMATAN

Kemeriahan Lomba dalam perayaan HUT RI KE - 73 di ibu Kota Kecamatan berlokasi di Baturube Kec. Bungku Utara, pada Tanggal 16 - 18 Agustus 2018 yang di buka langsung oleh camat Bungku Utara, dan SMK Negeri 1 Bungku Utara  ikut memeriahkan berbagai macam Lomba Seperti Lomba Tarian Goyang Tabelo, Gerak Jalan Indah (Amr)













PASUKAN PASKIBRAKA MEMERIAHKAN HUT RI KE- 73, 17 AGUSTUS 2018

Pasukan Paskibraka dalam memeriahkan HUT RI KE-73 Pada tanggal di 17 Agustus 2018, Perwakilan Siswa-siswi SMK Negeri 1 Bungku Utara, yang di kirim menjadi Pasukan Peskibraka di  Kabupaten dan Kecamatan, yang di Kabupaten yang di wakili oleh Siswi atas nama Khunul Khotima , dan Untuk Paskibaraka Kecamatan, Di wakili oleh Siswa- siswi atas nama Ariawati, Harisantoso, Dendy Ferdianto, Rio Rafiuddin dan Muhammad Farid (Amr)









KUNJUNGAN PIHAK BAKTI KOMINFO UNTUK SURVEY LOKASI PEMASANGAN BANTUAN INTERNET WIFI NUSANTARA DI SMKN 1 BUNGKU UTARA

Kunjungan Pihak BAKTI KOMINFO dalam Rangka Survey lokasi Pemasangan bantuan Jaringan Wifi Nusantara  di SMK Negeri 1 Bungku Utara, pada tanggal 25 Juli 2018 Oleh  Bpk. Iwan dan di Terima Oleh Wakasek Kesiswaan Oleh Bpk. Abd Wahid Hasimu, S.Ag, di dampingi Oleh Wakasek Kurikulum, sekaligus Ketua TIM TIK oleh. Bpk. Amran Yamin, S.Pd.,Gr , Semoga Hasil survey bisa terealisasi dan kami sangant berharap karena Lokasi Sekolah kami termasuk Wilayah Khusus, 3T  (Amr)